Jawaban Tuliskan ayat-ayat alkitab yang berhubungan dengan kata “Gembira”

Jika kamu sedang mencari jawaban atas pertanyaan: Tuliskan ayat-ayat alkitab yang berhubungan dengan kata “Gembira”, maka kamu berada di tempat yang tepat.
Disini ada beberapa jawaban mengenai pertanyaan tersebut. Silakan baca lebih lanjut.

Pertanyaan

Tuliskan ayat-ayat alkitab yang berhubungan dengan kata “Gembira”

Read More

Jawaban #1 untuk Pertanyaan: Tuliskan ayat-ayat alkitab yang berhubungan dengan kata “Gembira”

1.Amsal 15 :13
– Hati yang gembira membuat muka berseri-seri tetapi kepedihan hati mematahkan semangat.
2. Amsal 17 : 22
– Hati yang gembira adalah obat yang manjur ,tetapoi semangat yang patah mengeringkan tulang.
3.Mazmur 37 : 4
– Dan bergembiralah karena Tuhan ; maka ia akan memberikan kepadamu apa yang diinginkan hatimu.
4.Lukas 1 : 47
-Jiwaku memuliakan Tuahn, dan hatiku bergembira karena Allah,Juruselamtku

*Semoga dapat Membantu*
_-_-_Carline-_-_-

Sekian tanya-jawab mengenai Tuliskan ayat-ayat alkitab yang berhubungan dengan kata “Gembira”, semoga dengan ini bisa membantu menyelesaikan masalah kamu.

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published.